-
Pemerintahan | 1 hari laluKlinik Indonesia Kini Bisa Rawat 20 Pasien dan Operasi
DIALEKSIS.COM | Aceh - Kementerian Kesehatan RI baru-baru ini mengeluarkan Peraturan Menteri Kesehatan (Permenkes) No.17 tahun 2024, yang membawa angin segar bagi penyelenggaraan layanan kesehatan di Indonesia, khususnya bagi klinik-klinik swasta.
-
Aceh | 3 hari laluPendidikan Politik Terkait Refleksi Pilkada Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dalam rangka menyambut Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Aceh 2024, PII Wati, Nanggroe Institute dan Halaqah Aneuk Bangsa mengadakan kegiatan bertema "Pendidikan Politik: Refleksi Menjelang Pilkada Aceh - Moral, Etika, dan Pemilih Cerdas" pada Minggu (24/11/2024) di Dinsos Aceh.
-
Polkum | 3 hari laluGagasan Rumah Sakit Vertikal, dr. Masry Apresiasi Usulan Ketua IDI Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dekan Fakultas Kedokteran Universitas Syiah Kuala (USK), Dr. dr. Safrizal Rahman, M.Kes., Sp.OT., yang juga Ketua Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Provinsi Aceh, mengusulkan pembangunan rumah sakit vertikal di Aceh. Gagasan ini muncul sebagai respons atas krisis dokter spesialis, terutama bidang onkologi, yang saat ini menjadi tantangan serius dalam layanan kesehatan di daerah tersebut.
-
Pemerintahan | 3 hari laluDistanbun Aceh Dorong Pala Premium Aceh Jadi Varietas Unggul Nasional
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pala Aceh memiliki sejarah panjang dan dikenal sejak masa penjajahan sebagai jalur rempah dunia dengan kandungan minyak atsiri sebagai kualitas yang paling bagus
-
Polkum | 4 hari laluPerkara Dana ZIS di BPKD Aceh Tengah, Penasihat Hukum Arslan Nyatakan Banding
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Tim kuasa hukum Arslan Abdul Wahab, SE., MM, mantan Kepala BPKD Aceh Tengah, resmi mengajukan banding atas putusan Pengadilan Negeri Takengon yang menyatakan kliennya bersalah dalam kasus pengelolaan dana Zakat, Infak, dan Sedekah (ZIS).
-
Aceh | 4 hari laluSatu Lagi, Lada Aceh Dilepas Secara Nasional dengan Nama Lamkuta 1
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Aceh dikenal dengan salah satu jalur rempah dunia, tidak heran jika di Aceh banyak dijumpai tanaman lada yang merupakan rempah utama untuk bumbu masak dan obat obatan. Lada merupakan salah satu komoditi perkebunaan yang selama ini jadi binaan Dinas Pertanian dan Perkebunan (Distanbun) Aceh.
-
Aceh | 5 hari laluPuja Rahma Kesuma Ningrum Juara 2 Pemilihan Agam Inong Aceh 2024
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pemilihan Agam Inong Aceh 2024 menjadi ajang istimewa untuk mempromosikan destinasi wisata di bumi Teuku Umar. Perwakilan dari Kabupaten Aceh Barat, Puja Rahma Kesuma Ningrum, berhasil meraih juara kedua dalam kompetisi yang berlangsung pada Sabtu (23/11/2024) malam di ACC Dayan Dawood, Darussalam, Banda Aceh.
-
Opini | 7 hari laluPolemik Debat Kandidat Pilkada Aceh 2024
DIALEKSIS.COM | Opini - Polemik yang mengiringi debat kandidat Pilkada Aceh 2024, khususnya dalam perebutan kursi gubernur dan wakil gubernur, mencerminkan kompleksitas dinamika sosial-politik yang terjadi di Aceh. Fenomena ini tidak hanya berhubungan dengan proses demokrasi formal, tetapi juga menyentuh relasi kekuasaan, solidaritas sosial, serta potensi fragmentasi sosial di masyarakat Aceh.
-
Aceh | 7 hari laluDistanbun Aceh Dorong Generasi Muda Jadi Petani Tembakau Unggul
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pemerintah Aceh, melalui Dinas Pertanian dan Perkebunan, terus melakukan upaya dan mendorong agar generasi muda Aceh menjadi pelopor serta penggiat sektor pertanian sebagai petani milenial.
-
Aceh | 8 hari laluMuseum Tsunami Aceh Raih Penghargaan Museum Komunikatif
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Museum Tsunami Aceh meraih penghargaan Museum Komunikatif dalam ajang Indonesia Museum Awards. Penghargaan itu menunjukkan museum tempat mengenang musibah tsunami 26 Desember 2004 silam semakin dikenal wisatawan.
-
Aceh | 8 hari laluDispora Terima Audiensi Pengurus Baru PD KAMMI Banda Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Banda Aceh yang diwakili oleh Kepala Bidang Layanan Kepemudaan, Teuku Muhammad Hairunis, menerima audiensi dari Pengurus Daerah Kesatuan Aksi Mahasiswa Muslim Indonesia (PD KAMMI) Banda Aceh.
-
Parlemenkita | 8 hari laluDebat Kedua Pilkada Banda Aceh Berlangsung Aman, Ismawardi Apresiasi Polresta dan TNI
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Debat calon wali kota dan wakil wali kota Banda Aceh yang diselenggarakan oleh Komisi Independen Pemilihan (KIP) Banda Aceh berlangsung aman dan tertib pada Rabu (20/11/2024) malam di Asrama Haji. Kegiatan ini mendapat apresiasi dari berbagai pihak, termasuk Anggota DPRK Banda Aceh, Ismawardi.
-
Pemerintahan | 9 hari laluDishub Aceh Raih Predikat Lembaga Terinformatif 2024
DIALEKSIS.COM | Aceh - Dinas Perhubungan (Dishub) Aceh kembali menyabet predikat lembaga publik terinformatif untuk kategori Satuan Kerja Perangkat Aceh (SKPA) 2024. Dishub Aceh mengantongi nilai tertinggi 98,7 poin, unggul tipis dari Dinas Komunikasi, Informasi, dan Persandian Aceh yang meraih 98,6 poin.Dis
-
Aceh | 10 hari laluRatusan Peserta dari Berbagai Jenjang Pendidikan Ikuti Pekan Kreativitas Pendidikan Aceh Jaya
DIALEKSIS.COM | Calang - Penjabat Bupati Aceh Jaya, Dr. A. Murtala, M.Si., melalui Sekretaris Daerah Aceh Jaya, Asy'ari, SE., M.Si., secara resmi membuka Pekan Kreativitas Pendidikan (PKP) Kabupaten Aceh Jaya tahun 2024 di Taman Memorial Tsunami, Calang pada Selasa (19/11/2024).
-
Aceh | 10 hari laluPeserta Agam Inong Aceh 2024 Ikuti Bela Negara, Grand Final 24 November
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Grand final pemilihan Agam Inong Aceh 2024 akan berlangsung di AAC Dayan Dawood, Banda Aceh pada Minggu 24 November mendatang. Pemilihan duta wisata kali ini berbeda dengan sebelumnya karena peserta wajib mengikuti bela negara (Belneg).
-
Polkum | 10 hari laluYahdi Hasan Pastikan Mualem-Dek Fad Menang Telak di Aceh Tenggara
DIALEKSIS.COM | Kutacane - Ketua Dewan Pimpinan Wilayah Partai Aceh (DPW-PA) Aceh Tenggara, Yahdi Hasan, memastikan pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Aceh, Muzakir Manaf (Mualem)-Fadhullah (Dek Fad), akan meraih kemenangan telak di Aceh Tenggara pada Pilkada 2024.
-
Ekonomi | 11 hari laluTanggap Inflasi, Pemkab Aceh Besar Gelar Operasi Pasar Murah di 4 Lokasi
DIALEKSIS.COM | Jantho - Upaya menekan laju inflasi daerah terus dilakukan Pemerintah Kabupaten Aceh Besar melalui berbagai program. Salah satunya melalui program Operasi Pasar Murah (OPM) yang dilaksanakan oleh Dinas Koperasi, UKM dan Perdagangan (Diskopukmdag) Aceh Besar.
-
Aceh | 12 hari laluTim Disnak Aceh Lakukan Penanganan Penyakit Brucellosis
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Tim Dinas Peternakan (Disnak) Aceh terus melakukan penanganan penyakit brucellosis yang kasusnya masih tinggi, sehingga memerlukan penanganan yang tepat dan cepat.
Kepala Disnak Aceh, Zalsufran mengatakan, hingga saat ini pihaknya masih menemukan kasus brucellosis di beberapa daerah di provinsi itu.
-
Pemerintahan | 12 hari laluDukung Aminullah-Isnaini, Abu Mudi: Mari Kita Menangkan Bersama
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dukungan untuk pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Banda Aceh, Aminullah Usman dan Isnaini Husda (AMIN), terus mengalir. Para ulama, pimpinan dayah, balai pengajian, majelis taklim, TPA, imam masjid, serta ratusan santri se-Kota Banda Aceh menggelar deklarasi dukungan di Amel Convention Hall, Banda Aceh, Sabtu (16/11/2024).
-
Pemerintahan | 13 hari laluBPJS Ketenagakerjaan Bahas Manfaat Perlindungan dengan BMA dan Disnakermobduk Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh -Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Ketenagakerjaan Wilayah Sumbagut dan Banda Aceh membahas manfaat program perlindungan ketenagakerjaan dengan Baitul Mal Aceh dan Disnakermobduk Aceh.